Usaha Agar Hati Bersih
Sahabatku sekalian… ingat wasiat dari Nabi Sholallohu 'alaihi wasallam tentang 7 perkara untuk membersihkan hati :
1. Jangan Buruk sangka sesama orang beriman
2. Jangan memata-matai, tutup untuk serba ingin tahu
3. Jangan mengorek-orek aib orang lain
4. jangan saling berlomba tentang duniawi, bukan itu yang harus kita perlombakan wasyaariu
5. Jangan saling mendengki
6. Jangan saling membenci
7. Jangan saling bermusuhan
Silahkan periksa hati masing-masing… Sehebat apapun amal yang kita perbuat, bila hati busuk akan menjadi hijab yang akan menjadikan hidup tidak bahagia dan tidak Mulia.
Ditulis oleh: KH. Abdullah Gymnastiar ( Aa Gym )
Beliau adalah pengasuh pondok pesantren Daarut Tauhiid Bandung – Jakarta.
Komentar
Posting Komentar
Terima kasih telah membaca...!!!