memutihkan gigi

1. Pasta Lemon dan garam


Untuk mendapatkan gigi putih cemerlang buatlah pasta yang terbuat dari beberapa tetes jus lemon yang di campur dengan sedikit garam dapur. Gunakan ketika anda mengosok gigi secara teratur. Pasta lemon ini dapat menghilangkan karat pada permukaan gigi. resep yang praktis untuk gigi putih


2. Kulit Jeruk

Gosok gigi dengan menggunakan bagian dalam kulit jeruk. Kulit jeruk mengandung unsur pemutih yang sangat lembut, yang akan membantu menghilangkan noda karat pada gigi tanpa membahayakan lapisan email gigi.





3. Siwak

Penggunaan siwak tersebar di penduduk muslim di dunia, dan merupakan entitas umum di negara-negara Muslim. Alasan umum penggunaan Miswak oleh umat Islam dikaitkan dengan agama. Dimana budaya dan tradisi penggunaan siwak atau miswak telah lama terjadi di negara-negara muslim. Terdapat 70 keunggulan Miswak yang dijelaskan dalm Islam dan banyak literatur telah membuktikannya secara ilmiah.

4. Daun Salam
Memutihkan gigi dengan daun salam sangat mudah, ambil 6 lembar jemur di terik matahari, lalu remas hingga menjadi bubuk. tambahkan kulit jeruk bubuk. Cara menggunakannya cukup gosokan campuran daun salam dengan kulit jeruk tersebut setiap hari. dan lihat hasilnya dalam 2 minggu.





5. Strawberry

Strawberry bukan hanya enak dimakan, di buat jus atau selai, tapi stoberi bisa memutihkan gigi juga. Meskipun rasanya manis, stroberi tidak berbahaya bagi kesehatan gigi. Sebaliknya, buah ini justru bisa membantu menghilangkan noda karat pada gigi dan membuatnya menjadi putih cemerlang. Jadi banyak-banyaklah mengkonsumsi buah ini secara utuh, bukan hanya vitamin saja yang berguna buat tubuh tapi gigi pun jadi putih cemerlang







6. Kulit kelapa


Salah satu teknik perawatan alaminya adalah dengan menggunakan daun kelapa. Caranya yaitu beberapa lembar daun kelapa yang sudah kering dibakar sampai menjadi abu. Abu daun kelapa tersebut digosokkan pada gigi setiap kali kita mandi pagi hari dan mandi sore hari. Mudah-mudahan akan diperoleh gigi yang putih dan bersih. Selamat mencoba resep tradisionil membuat warna gigi lebih putih cemerlang.



7. Lemon


Untuk mendapatkan gigi putih dan bersih secara alami dan murah kita dapat menggunakan kulit buah lemon bagian dalamnya, dengan cara menggosokkannya secara langsung ke seluruh gigi depan selama lebih kurang 3 menit. Setelah itu bersihkan gigi dengan cara berkumur. Lakukan hal ini secara rutin setiap hari agar lebih cepat terlihat hasilnya.Yang harus diingat adalah jangan pernah menggosokkan kulit lemon secara langsung setelah menggosok gigi.



8. Kunyah Permen Karet Bebas Gula


Permen karet mengandung xylitol yang telah terbukti mengurangi bakteri yang menyebabkan warna gigi berubah kuning.



9. Gunakan Baking Soda
Ambil baking soda setengah sendok the lalu terapkan menyeluruh pada gigi setidaknya 10 – 15 menit lalu bilas lah. Cukup lakukan 1 kali sehari. Jangan pula gunakan peroksida hydrogen karena akan beresiko pada gigi anda.

0 Comment "memutihkan gigi"

Posting Komentar

Terima kasih telah membaca...!!!

Thank you for your comments